Kembali lagi di
ViperGoy Blog. Pada kali ini saya akan membahas tentang
Cara Membuat Tabel Di Blog. Perlu kita ketahui
Tabel Berfungsi sebagai Alat Pembantu untuk memudahkan Pengaturan dan Pemisahan barang - barang seperti Nama, Kode, Harga atau Jika sekolahan digunakan untuk mengatur murid , kelas, nomer absen, dll... Tapi apakah ada
Fungsi Tabel Untuk Blog ? Ya jelas ada dong, salah satunya kita gunakan untuk membuat Daftar HP/Gadget, Membuat List Tabel Daftar Blog Dofollow dan
Daftar Social Bookmark, dll.... Nah, yang mungkin ini yang anda tanyakan untuk membuat itu semua memerlukan Tabel, Jadi,
Bagaimana Membuat Tabel Di Blog Dengan CSS dan Mudah ? Saya akan menjawabnya , simak paragraf dibawah ini.
Cara Membuat Tabel Dengan CSS Di Blog :Seperti yang saya ketahui untuk membuat Tabel kita harus mengerti dasar - dasarnya seperti :
- <TR>
- <TD>
- <TH>
dan ada juga Kode HTML Pembantu seperti :
- Border
- Cellpadding
- Cellspacing
- Width
- Dan Lain - Lain..
Tingkat 1 :
Contoh Paling Dasar adalah Membuat Tabel Secara Utuh atau Tanpa Garis :
Kode :
<table>
<tr>
<td>Top Blog</td>
<td>URL Blog</td>
<td>Nice Article</td>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Tingkat 2 :
Oke lanjut ke tingkat kedua, Kita kan Membuat Tabel Dengan Garis :
Kode :<table border="1">
<tr>
<td>Top Blog</td>
<td>URL Blog</td>
<td>Nice Article</td>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Tingkat 3 :
Mungkin menurut anda contoh tabel atas terlalu kecil, oke kita akan bermain dengan Width :
Kode :
<table border="1" width="500">
<tr>
<td>Top Blog</td>
<td>URL Blog</td>
<td>Nice Article</td>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Tingkat 4 :
Selanjutnya ViperGoy akan kasih Tutorial Membuat Tabel Dengan Judul Tabel atau Tabel Headers dengan :
Kode :
<table border="1">
<tr>
<th>Top Blog</th>
<th>URL Blog</th>
<th>Nice Article</th>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
<tr>
<td>Blogger Buzz</td>
<td>buzz.blogger.com</td>
<td>Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Blogger Buzz | buzz.blogger.com | Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger |
Tingkat 5 :
Lanjut ke tingkat kelima. Kali ini membuat Tabel dengan CellSpacing dan CellPadding :
CellPadding :
Kode :
<table border="1" cellpadding="10" >
<tr>
<th>Top Blog</th>
<th>URL Blog</th>
<th>Nice Article</th>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
<tr>
<td>Blogger Buzz</td>
<td>buzz.blogger.com</td>
<td>Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Blogger Buzz | buzz.blogger.com | Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger |
CellSpacing :Kode :<table border="1" cellspacing="10" >
<tr>
<th>Top Blog</th>
<th>URL Blog</th>
<th>Nice Article</th>
</tr>
<tr>
<td>ViperGoy Blog</td>
<td>www.vipergoy.com</td>
<td>Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
<tr>
<td>Blogger Buzz</td>
<td>buzz.blogger.com</td>
<td>Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Blogger Buzz | buzz.blogger.com | Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger |
Tingkat 6 :
Mungkin ini tutorial Tabel yang terakhir dari ViperGoy Blog deh. Cara Membuat Tabel Dengan Warna ini membuat tabel kita indah dan menarik langsung dicoba :
Kode :
<table border="1">
<tr>
<th bgcolor="#aaaaaa">Top Blog</th>
<th bgcolor="#aaaaaa">URL Blog</th>
<th bgcolor="#aaaaaa">Nice Article</th>
</tr>
<tr>
<td bgcolor="#dddddd">ViperGoy Blog</td>
<td bgcolor="#dddddd">www.vipergoy.com</td>
<td bgcolor="#dddddd">Cara Membuat Tabel Di Blog</td>
</tr>
<tr>
<td bgcolor="#dddddd">Blogger Buzz</td>
<td bgcolor="#dddddd">buzz.blogger.com</td>
<td bgcolor="#dddddd">Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger</td>
</tr>
</table>
Hasil : Top Blog | URL Blog | Nice Article |
ViperGoy Blog | www.vipergoy.com | Cara Membuat Tabel Di Blog |
Blogger Buzz | buzz.blogger.com | Blogger Bringing Comment Google+ in Blogger |
Perlu Diingat !
Semuanya bisa anda jadikan satu dan mendapatkan Hasil yang menarik sekali. Jadi apakah anda ingin menyatukan Kode Pembantunya agar lebih baik dari ini ?
Sangat mudah sekali bukan ? Mari kita belajar dengan
Paman ViperGoy lagi lain waktu hahaha...